10 MOBIL POLISI TERTANGGUH DI DUNIA
Dengan sirine yang meraung dan menyilaukan, mobil polisi selalu berlari cepat. Gesit mengejar sasaran. Bila pelaku kriminal tak bersempunyi, bisa dipastikan bisa tertangkap.
Di setiap negara, polisi selalu dibekali dengan mobil-mobil bertenaga handal yang bisa berlari kencang. Namun, tahukah Anda, mobil-mobil patroli polisi tercepat dunia?
Berikut daftar mobil patroli polisi tercepat versi Automotto:
1. Mercedes Brabus Rocket
Ini merupakan mobil dari Mercedes CLS yang mampu melesat hingga kecepatan 362,4 km per jam. Kecepatan ini cukup untuk mengejar kawanan pencuri mobil dan perampok. Namun mobil polisi ini harus ditebus dengan harga Rp4 miliar.
2. Lamborghini Gallardo LP560-4
3. Porsche 911 Carrera S
4. Caparo T1-RRV
5. Lotus Sport Car
Dengan kecepatan maksimal 270 km per jam, Lotus Evora menjadi mobil polisi paling cepat di Inggris. Dengan banderol Rp787 juta Evora mampu melesat dari diam ke 100 km per jam kurang dari 5 detik, dengan konsumsi bahan bakar 12,7 km per liter.
6. Ford Interceptor
Ford Interceptor hadir dengan dua mesin V6, yakni E85 dengan tenaga 263 hp dan 3.5L V6 Duratec untuk patroli di dalam kota. Mesin terbaik saat patroli luar kota hadir dengan tenaga 365 hp dengan mesin twin turbo 3.5-liter V6 Eco-boost.
7. HUMMER
Mobil polisi bongsor ini berlari dari diam ke 100 km per jam dalam 6,5 detik. Inilah HUMMER H2 dengan mesin 7.0-liter kompressor yang digunakan oleh para polisi di Texas. Dengan mesin supercharged 7.0-liter bertenaga 700 hp, Hummer H2 mempunyai kecepatan maksimum 250 km per jam.
8. Mitsubishi Evo X
Mitsubishi Evo X dibuat dalam unit Road Crime Unit (RCU). Mobil ini tampak seperti mobil masyarakat biasa, dan dapat juga digunakan oleh polisi menjadi mobil yang berbaur dengan mobil lain untuk bersembunyi dari pantauan penjahat.
9. Chevrolet Caprice
10. Cadillac CTS-V
Comments
Post a Comment